Kecepatan spesiasi maupun kepunahan sebagian tergantung pada ukuran kisaran geografis jenis tersebut. Daerah yang luas cenderung meningkatkan kecepatan spesiasi dan menurunkan kecepatan kepunahan. Jenis yang terdapat...
Pisang merupakan komoditas buah segar yang sangat penting di dunia terutama dalam hal volume perdagangan. Industri global pisang dimulai pada akhir tahun 1800 seiring kemajuan dalam hal teknologi seperti pengemasan dengan...
Musa golongan ini dilaporkan oleh Notes of the Royal Botanical Gardens of Edinburgh tahun 1976, tipe: Musa ingens oleh N.W Simmons dalam Kew Bulletin tahun 1960. Getah dari tanaman ini berwarna putih susu pada batang semunya...
Bulir hanjeli yang berasal buah palsu (pseudo) berperisai dilaporkan memiliki kandungan protein lebih tinggi dari sereal lain dan tidak mengandung gluten. Butiran biji hanjeli umumnya bulat, dengan alur di satu sisi dan...
Hanjeli adalah tumbuhan asli asal Asia tropis merentang dari India ke semenanjung Malaysia. Keragaman terbesar ditemukan di kepulauan nusantara. Hanjeli telah diintroduksi secara luas diberbagai tempat dan telah dinaturalisasi...
Marga
Coix L. (rumpun Maydeae of Poaceae) terdiri dari 9 spesies yang
dibedakan dengan kriteria morfologi dan kromosom. Spesies-spesies ini
adalah C. lacrymajobi L., C. gigantea Koen., C. aquatica Roxb., dua
aneuploid ...