Friday, January 22, 2016

Produktifitas Rosaceae

Secara umum, menurut FAO (2005) total produktivitas famili Rosaceae yang dapat dikonsumsikan di dunia adalah 113 juta ton. Almond yang diproduksi mencapai 1,7 juta ton sedangkan Cerri mencapai 3 juta ton. Produksi Apel  mencapai 62 juta ton dan merupakan keempat di dunia yang penting setelah jeruk, angur, dan pisang. Untuk tanaman pir, produksinya mencapai 10 juta ton di dunia sedangkan Strawberi mencapai 3,6 juta ton. 

 Sumber gambar: www.flickr.com

0 comments:

Post a Comment